Blogger Widgets
Informatics Engineering By Snow White

Rabu, 31 Maret 2021

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas 7E dan 7F

Hari, Tanggal : Rabu, 31 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VII E dan F, Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.3 Mengidentifikasi Algoritma dan Flowchart
Alokasi Waktu : 3 JP (3x Pertemuan)

Materi Pokok : Flowchart

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa dapat mengidentifikasi Flowchart
2. Siswa dapat mengidentifikasi macam-macam Flowchart
3. Siswa dapat mengidentifikasi simbol-simbol Flowchart

Bismillahirrrahmanirrohiim,

Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

Sholeh dan Sholeha nya Bunda Kelas 7E dan 7F Bagaimana kabarnya hari ini...? alhamdulillah, luar biasa, Allahu akbar...semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.

Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

- MATERI PEMBELAJARAN TIK KELAS VII (TUJUH)

Materi Pembelajaran TIK pada hari ini adalah Mengidentifikasi Flowchart. Silahkan kalian buka Buku Modul TIK Kelas 7, atau bisa kalian klik link berikut ini untuk membaca materi tentang Flowchart

http://bit.ly/MATERI_FLOWCHART

- PETUNJUK PEMBELAJARAN & EVALUASI

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,
Pada hari Rabu, 31 Maret 2021 berjumpa bersama Bunda pada mapel TIK, Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini adalah mengidentifikasi tentang "FLOWCHART" dan setelah mempelajari dan memahami tentang Flowchart.

EVALUASI (TUGAS TIK)

Tugas berupa pertanyaan akan Bunda share di Grup WA Kelas ya nak...jadi tunggu pertanyaan yang akan Bunda ajukan pada saat jam pelajaran TIK berlangsung.

Jangan lupa komentar di Blog Bunda, kirim foto kegiatan belajar TIK juga ya...

Kesimpulan Kegiatan Pembelajaran pada hari ini adalah kalian memahami dan mengerti tentang pengertian Flowchart, macam-macam Flowchart dan Simbol-simbol Flowchart. Semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Senin, 29 Maret 2021

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas 8A-B-C-F-G

Hari, Tanggal : Senin, 29 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VIII (Delapan) A-B-C-F-G / Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.4 Membuat dokumen pengolah angka sederhana
Alokasi Waktu : 

Materi Pokok : Microsoft Excel 2007

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa dapat memahami cara membuat dokumen pengolah angka sederhana
2. Siswa dapat membuat dokumen pengolah angka sederhana


Bismillahirrrahmanirrohiim,
Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.
Sholeh dan Sholeha nya Bunda Bagaimana kabarnya hari ini...? semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.
Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

KEGIATAN PEMBELAJARAN DAN EVALUASI     

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,

Sholeh dan Sholeha pertemuan kita pada hari ini akan membahas tentang cara membuat dokumen pengolah angka sederhana. Program Aplikasi yang kita gunakan adalah Microsoft Excel. 

Silahkan dipelajari Buku Modul TIK Kelas 8, tentang materi Microsoft Excel 2007 dan kita akan Latihan untuk membuat dokumen pengolah angka sederhana.

LATIHAN SOAL PRAKTIKUM 1

Kerjakan Latihan membuat table di Microsoft Excel, buka Buku Modul TIK halaman 49. Baca petunjuk soalnya setelah kalian membuat dokumen pengolah angka tersebut simpan dengan nama Praktikum1_Nama Kalian

Kirimkan file Tugasnya ke email Bunda

pipitsafittri@gmail.com


Bunda harap kalian dapat mengerti, memahami dan dapat membuat dokumen pengolah angka sederhana, minggu depan kita lanjutkan lagi materinya, jangan lupa sering berlatih di rumah ya nak, supaya kalian ttp bisa menambah wawasan dan pengetahuan kalian semua. Jangan lupa komentar di Blog Bunda sebagai absensi kalian dan jgn lupa kirimkan foto kegiatan kalian pada saat belajar TIK (^_^) terimakasih Sholeh dan Sholeha nya Bunda.

Demikianlah Kegiatan  pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala,, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Jumat, 26 Maret 2021

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas 7C dan 7D (Remedial dan Pengayaan)

 Hari, Tanggal : Jum'at, 26 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VII (Tujuh) C-D / Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.1 - 3.3 
Alokasi Waktu : 

Materi Pokok : PTS TIK SEMESTER GENAP

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa yang mendapatkan nilai di bawah 75 untuk melaksanakan Remedial
2. Siswa yang mendapatkan nilai 75 - keatas melanjutkan pembelajaran


Bismillahirrrahmanirrohiim,
Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.
Sholeh dan Sholeha nya Bunda Bagaimana kabarnya hari ini...? semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.
Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

KEGIATAN PEMBELAJARAN DAN EVALUASI     

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,

Pada hari ini kita bertemu lagi secara daring pada Kegiatan Pembelajaran TIK, alhamdulillah minggu kemarin kita telah melaksanakan Ulangan PTS Semester Genap, tentunya kalian sudah mengetahui berapakan nilai yang kalian dapatkan. KKM untuk PTS ini adalah 75, jadi bagi siswa yang mendapatkan nilai dibawah 75...silahkan mengerjakan Remedial PTS pada link alamat dibawah ini:

http://bit.ly/Remedial_Kls7PTS

Link alamat Nilai PTS TIK Kelas 7

http://bit.ly/NILAI_PTS_TIK7

Silahkan dipelajari Buku Modul TIK Kelas 7, karena minggu depan kita akan melanjutkan materi. Jangan lupa komentarnya di kolom komentar Blog Bunda ya nak.

Demikianlah Kegiatan  pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala,, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Kamis, 25 Maret 2021

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas 8D dan 8E (Remedial dan Pengayaan)

Hari, Tanggal : Kamis, 25 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VIII (Delapan) D-E / Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.1 - 3.3 
Alokasi Waktu : 

Materi Pokok : PTS TIK SEMESTER GENAP

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa yang mendapatkan nilai di bawah 75 untuk melaksanakan Remedial
2. Siswa yang mendapatkan nilai 75 - keatas melanjutkan pembelajaran


Bismillahirrrahmanirrohiim,
Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.
Sholeh dan Sholeha nya Bunda Bagaimana kabarnya hari ini...? semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.
Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

KEGIATAN PEMBELAJARAN DAN EVALUASI     

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,

Pada hari ini kita bertemu lagi secara daring pada Kegiatan Pembelajaran TIK, alhamdulillah minggu kemarin kita telah melaksanakan Ulangan PTS Semester Genap, tentunya kalian sudah mengetahui berapakan nilai yang kalian dapatkan. KKM untuk PTS ini adalah 75, jadi bagi siswa yang mendapatkan nilai dibawah 75...silahkan mengerjakan Remedial PTS pada link alamat dibawah ini:

http://bit.ly/Remedial_PTSTIK8

Link alamat Nilai PTS TIK Kelas 8

http://bit.ly/Nilai_PTSTIK8

Silahkan dipelajari Buku Modul TIK Kelas 8, karena minggu depan kita akan mulai membuat Latihan di Microsoft Excel 2007.

Demikianlah Kegiatan  pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala,, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas 7A dan 7B (Remedial dan Pengayaan)

 Hari, Tanggal : Kamis, 25 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VII (Tujuh) A-B / Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.1 - 3.3 
Alokasi Waktu : 

Materi Pokok : PTS TIK SEMESTER GENAP

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa yang mendapatkan nilai di bawah 75 untuk melaksanakan Remedial
2. Siswa yang mendapatkan nilai 75 - keatas melanjutkan pembelajaran


Bismillahirrrahmanirrohiim,
Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.
Sholeh dan Sholeha nya Bunda Bagaimana kabarnya hari ini...? semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.
Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

KEGIATAN PEMBELAJARAN DAN EVALUASI     

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,

Pada hari ini kita bertemu lagi secara daring pada Kegiatan Pembelajaran TIK, alhamdulillah minggu kemarin kita telah melaksanakan Ulangan PTS Semester Genap, tentunya kalian sudah mengetahui berapakan nilai yang kalian dapatkan. KKM untuk PTS ini adalah 75, jadi bagi siswa yang mendapatkan nilai dibawah 75...silahkan mengerjakan Remedial PTS pada link alamat dibawah ini:

http://bit.ly/Remedial_Kls7PTS

Link alamat Nilai PTS TIK Kelas 7

http://bit.ly/NILAI_PTS_TIK7

Silahkan dipelajari Buku Modul TIK Kelas 7, karena minggu depan kita akan melanjutkan materi. Jangan lupa komentarnya di kolom komentar Blog Bunda ya nak.

Demikianlah Kegiatan  pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala,, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Rabu, 24 Maret 2021

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas 7E dan 7F (Remedial & Pengayaan)

Hari, Tanggal : Rabu, 24 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VII (Tujuh) E-F / Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.1 - 3.3 
Alokasi Waktu : 

Materi Pokok : PTS TIK SEMESTER GENAP

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa yang mendapatkan nilai di bawah 75 untuk melaksanakan Remedial
2. Siswa yang mendapatkan nilai 75 - keatas melanjutkan pembelajaran


Bismillahirrrahmanirrohiim,
Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.
Sholeh dan Sholeha nya Bunda Bagaimana kabarnya hari ini...? semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.
Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

KEGIATAN PEMBELAJARAN DAN EVALUASI     

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,

Pada hari ini kita bertemu lagi secara daring pada Kegiatan Pembelajaran TIK, alhamdulillah minggu kemarin kita telah melaksanakan Ulangan PTS Semester Genap, tentunya kalian sudah mengetahui berapakan nilai yang kalian dapatkan. KKM untuk PTS ini adalah 75, jadi bagi siswa yang mendapatkan nilai dibawah 75...silahkan mengerjakan Remedial PTS pada link alamat dibawah ini:

http://bit.ly/Remedial_Kls7PTS

Link alamat Nilai PTS TIK Kelas 8

http://bit.ly/NILAI_PTS_TIK7

Silahkan dipelajari Buku Modul TIK Kelas 7, karena minggu depan kita akan melanjutkan materi. Jangan lupa komentarnya di kolom komentar Blog Bunda ya nak.

Demikianlah Kegiatan  pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala,, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Senin, 22 Maret 2021

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas 8A-B-C-F-G (REMEDIAL DAN PENGAYAAN)

Hari, Tanggal : Senin, 22 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VIII (Delapan) A-B-C-F-G / Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.1 - 3.3 
Alokasi Waktu : 

Materi Pokok : PTS TIK SEMESTER GENAP

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa yang mendapatkan nilai di bawah 75 untuk melaksanakan Remedial
2. Siswa yang mendapatkan nilai 75 - keatas melanjutkan pembelajaran


Bismillahirrrahmanirrohiim,
Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.
Sholeh dan Sholeha nya Bunda Bagaimana kabarnya hari ini...? semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.
Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

KEGIATAN PEMBELAJARAN DAN EVALUASI     

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,

Pada hari ini kita bertemu lagi secara daring pada Kegiatan Pembelajaran TIK, alhamdulillah minggu kemarin kita telah melaksanakan Ulangan PTS Semester Genap, tentunya kalian sudah mengetahui berapakan nilai yang kalian dapatkan. KKM untuk PTS ini adalah 75, jadi bagi siswa yang mendapatkan nilai dibawah 75...silahkan mengerjakan Remedial PTS pada link alamat dibawah ini:

http://bit.ly/Remedial_PTSTIK8

Link alamat Nilai PTS TIK Kelas 8

http://bit.ly/Nilai_PTSTIK8

untuk yang belum mengikuti PTS dari awal maka jadwal ujian susulan nya adalah Hari Selasa, Tanggal 23 Maret 2021, pada pukul 13:00 - 14:00 WIB.

Silahkan dipelajari Buku Modul TIK Kelas 8, karena minggu depan kita akan mulai membuat Latihan di Microsoft Excel 2007.

Demikianlah Kegiatan  pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala,, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Kamis, 18 Maret 2021

KISI-KISI PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) MAPEL TIK KELAS TUJUH A-B-C-D-E-F

 Hari, Tanggal Pelaksanaan PTS TIK: Sabtu, 20 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VII (Tujuh) A-F/ Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.1 - 3.3 
Alokasi Waktu : 

Materi Pokok : KD 3.1 - 3.3

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa dapat mempelajari Kisi-kisi PTS Genap
2. Siswa dapat memahami Kisi-kisi PTS Genap

Bismillahirrrahmanirrohiim,

Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholehanya Bunda Kelas 7A dan 7F . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

Sholeh dan Sholeha nya Bunda Bagaimana kabarnya hari ini...? semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.

Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

- KISI-KISI PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GENAP

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,
Sholeh dan Sholeha Materi untuk Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap yaitu KD. 3.1 - 3.3. Silahkan kalian pelajari Materi pada Buku Modul TIK Kelas 7 sesuai yang telah kita pelajari.

Berikut ini adalah Kisi-kisi Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap Mata Pelajaran TIK Kelas Tujuh, silahkan klik link berikut ini :

http://bit.ly/Kisi2_PTS_TIK7

Diharapkan kalian dapat mengerjakan PTS Genap TIK nanti pada saat jadwalnya, dan bisa memperoleh Nilai yang terbaik dan semaksimal mungkin. Demikianlah Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala, dan kita bisa menghadapi Ujian PTS Genap, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

KISI-KISI PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) MAPEL TIK KELAS DELAPAN A-B-C-D-E-F-G

Hari, Tanggal Pelaksanaan PTS TIK: Sabtu, 20 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VIII (Delapan) A-G / Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.1 - 3.3 
Alokasi Waktu : 

Materi Pokok : Program Aplikasi Pengolah Angka (Microsoft Excel 2007)

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa dapat mempelajari Kisi-kisi PTS Genap
2. Siswa dapat memahami Kisi-kisi PTS Genap

Bismillahirrrahmanirrohiim,

Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

Sholeh dan Sholeha nya Bunda Bagaimana kabarnya hari ini...? semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.

Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

KISI-KISI PTS TIK SEMESTER GENAP 

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,
Materi untuk Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap yaitu KD. 3.1 - 3.3. Berikut ini adalah Kisi-kisi Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap Mata Pelajaran TIK Kelas Delapan, silahkan klik link berikut ini :

http://bit.ly/Kisikisi_PTS_TIK8

diharapkan kalian dapat mengerjakan PTS Genap TIK nanti pada saat jadwalnya, dan bisa memperoleh Nilai yang terbaik dan semaksimal mungkin.

Demikianlah Kegiatan  pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala, dan kita bisa menghadapi Ujian PTS Genap, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Jumat, 12 Maret 2021

KISI-KISI PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) MAPEL TIK KELAS 8A, B, C, D, E, F, G

Hari, Tanggal : Jum'at, 12 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VIII (Delapan) A-G / Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.1 - 3.3 
Alokasi Waktu : 

Materi Pokok : Program Aplikasi Pengolah Angka (Microsoft Excel 2007)

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa dapat mempelajari Kisi-kisi PTS Genap
2. Siswa dapat memahami Kisi-kisi PTS Genap

Bismillahirrrahmanirrohiim,

Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

Sholeh dan Sholeha nya Bunda Bagaimana kabarnya hari ini...? semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.

Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

KISI-KISI PTS TIK SEMESTER GENAP 

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,
Materi untuk Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap yaitu KD. 3.1 - 3.3. Berikut ini adalah Kisi-kisi Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap Mata Pelajaran TIK Kelas Delapan, silahkan klik link berikut ini :

http://bit.ly/Kisikisi_PTS_TIK8

diharapkan kalian dapat mengerjakan PTS Genap TIK nanti pada saat jadwalnya, dan bisa memperoleh Nilai yang terbaik dan semaksimal mungkin.

Demikianlah Kegiatan  pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala, dan kita bisa menghadapi Ujian PTS Genap, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

KISI-KISI ULANGAN PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) KELAS 7A, B, C, D, E, F

 Hari, Tanggal : Jum'at, 12 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VII (Tujuh) A-F/ Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.1 - 3.3 
Alokasi Waktu : 

Materi Pokok : KD 3.1 - 3.3

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa dapat mempelajari Kisi-kisi PTS Genap
2. Siswa dapat memahami Kisi-kisi PTS Genap

Bismillahirrrahmanirrohiim,

Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholehanya Bunda Kelas 7A dan 7F . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

Sholeh dan Sholeha nya Bunda Bagaimana kabarnya hari ini...? semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.

Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

- KISI-KISI PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GENAP

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,
Pada hari Jum'at, 12 Maret 2021, Sholeh dan Sholeha Materi untuk Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap yaitu KD. 3.1 - 3.3. Silahkan kalian pelajari Materi pada Buku Modul TIK Kelas 7 sesuai yang telah kita pelajari.

Berikut ini adalah Kisi-kisi Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap Mata Pelajaran TIK Kelas Tujuh, silahkan klik link berikut ini :

http://bit.ly/Kisi2_PTS_TIK7

Diharapkan kalian dapat mengerjakan PTS Genap TIK nanti pada saat jadwalnya, dan bisa memperoleh Nilai yang terbaik dan semaksimal mungkin. Demikianlah Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala, dan kita bisa menghadapi Ujian PTS Genap, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Rabu, 10 Maret 2021

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas 7E-7F (Kisi2 PTS Genap)

 Hari, Tanggal : Rabu, 10 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VII (Tujuh) E-F / Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.1 - 3.3 
Alokasi Waktu : 

Materi Pokok : KD 3.1 - 3.3

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa dapat mempelajari Kisi-kisi PTS Genap
2. Siswa dapat memahami Kisi-kisi PTS Genap

Bismillahirrrahmanirrohiim,

Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholehanya Bunda Kelas 7E dan 7F. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

Sholeh dan Sholeha nya Bunda Bagaimana kabarnya hari ini...? semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.

Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

- MATERI PEMBELAJARAN TIK KELAS VII (TUJUH)

Materi Pembelajaran TIK pada hari ini adalah tentang Kisi-kisi Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap.

- PETUNJUK PEMBELAJARAN & EVALUASI

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,
Pada hari Rabu, tanggal 10 Maret 2021 berjumpa bersama Bunda pada mapel TIK, Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini adalah Materi untuk Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap yaitu KD. 3.1 - 3.3. Silahkan kalian pelajari Materi pada Buku Modul TIK Kelas 7 sesuai yang telah kita pelajari.


Berikut ini adalah Kisi-kisi Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap Mata Pelajaran TIK Kelas Tujuh, silahkan klik link berikut ini :

http://bit.ly/Kisi2_PTS_TIK7

Jangan lupa komentar di Blog Bunda, kirim foto kegiatan belajar TIK juga ya...

Kesimpulan Kegiatan Pembelajaran pada hari ini adalah kalian bisa mempelajari dan memahami Materi Kisi-kisi untuk Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap Mata Pelajaran TIK untuk Kelas Tujuh, dan diharapkan kalian dapat mengerjakan PTS Genap TIK nanti pada saat jadwalnya, dan bisa memperoleh Nilai yang terbaik dan semaksimal mungkin.

Demikianlah Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala, dan kita bisa menghadapi Ujian PTS Genap, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Senin, 08 Maret 2021

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas Delapan A-B-C-F-G (Kisi-Kisi PTS Genap)

Hari, Tanggal : Senin, 08 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VIII (Delapan) A, B, C, F dan G / Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.1 - 3.3 
Alokasi Waktu : 

Materi Pokok : Program Aplikasi Pengolah Angka (Microsoft Excel 2007)

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa dapat mempelajari Kisi-kisi PTS Genap
2. Siswa dapat memahami Kisi-kisi PTS Genap

Bismillahirrrahmanirrohiim,

Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

Sholeh dan Sholeha nya Bunda Bagaimana kabarnya hari ini...? semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.

Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

- MATERI PEMBELAJARAN TIK KELAS VIII (DELAPAN)

Materi Pembelajaran TIK pada hari ini adalah tentang Kisi-kisi Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap.

- PETUNJUK PEMBELAJARAN & EVALUASI

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,
Pada hari Senin, tanggal 08 Maret 2021 berjumpa bersama Bunda pada mapel TIK, Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini adalah Materi untuk Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap yaitu KD. 3.1 - 3.3.

Berikut ini adalah Kisi-kisi Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap Mata Pelajaran TIK Kelas Delapan, silahkan klik link berikut ini :

http://bit.ly/Kisikisi_PTS_TIK8

Jangan lupa komentar di Blog Bunda, kirim foto kegiatan belajar TIK juga ya...

Kesimpulan Kegiatan Pembelajaran pada hari ini adalah kalian bisa mempelajari dan memahami Materi Kisi-kisi untuk Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap Mata Pelajaran TIK untuk Kelas Delapan, dan diharapkan kalian dapat mengerjakan PTS Genap TIK nanti pada saat jadwalnya, dan bisa memperoleh Nilai yang terbaik dan semaksimal mungkin.

Demikianlah Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala, dan kita bisa menghadapi Ujian PTS Genap, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Jumat, 05 Maret 2021

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas 7C dan 7D

Hari, Tanggal : Jum'at, 05 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VII C dan D, Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.3 Mengidentifikasi Algoritma dan Flowchart
Alokasi Waktu : 3 JP (3x Pertemuan)

Materi Pokok : Algoritma

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa dapat mengidentifikasi algoritma
2. Siswa dapat mengidentifikasi karakteristik dan ciri algoritma
3. Siswa dapat mengetahui contoh algoritma

Bismillahirrrahmanirrohiim,

Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

Sholeh dan Sholeha nya Bunda Kelas 7C dan 7D Bagaimana kabarnya hari ini...? alhamdulillah, luar biasa, Allahu akbar...semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.

Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

- MATERI PEMBELAJARAN TIK KELAS VII (TUJUH)

Materi Pembelajaran TIK pada hari ini adalah Mengidentifikasi Algoritma.

- PETUNJUK PEMBELAJARAN & EVALUASI

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,
Pada hari Kamis, 04 Maret 2021 berjumpa bersama Bunda pada mapel TIK, Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini adalah mengidentifikasi tentang "ALGORITMA" dan setelah mempelajari dan memahami tentang Algoritma diharapkan kalian dapat membuat contoh Algoritma.

EVALUASI (TUGAS TIK)

Pelajari dan pahami kembali materi tentang Algoritma dan kerjakan Tugas TIK, silahkan disimak Video Slide tentang Algoritma berikut ini dan Tugas ada pada Video, silahkan klik berikut ini :

https://www.youtube.com/watch?v=f4JgcbKsfss

Jangan lupa like dan subscribe ya nak Channel Youtube Bunda, terimakasih.
Kirim Tugas Email Bunda:

pipitsafittri@gmail.com

Jangan lupa komentar di Blog Bunda, kirim foto kegiatan belajar TIK juga ya...
Kesimpulan Kegiatan Pembelajaran pada hari ini adalah kalian bisa membuat contoh algoritma an menyebutkan langkah-langkah penyelesaian suatu masalah menggunakan ALgoritma.
Demikianlah Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, kita jumpa lagi minggu depan dengan materi selanjutnya yaitu kita akan mengidentifikasi tentang "FLOWCHART".
Semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Kamis, 04 Maret 2021

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas 8D dan 8E (04 Maret 2021)

Hari, Tanggal : Kamis, 04 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VIII (Delapan) D dan E / Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.3 Mengidentifikasi fungsi menu dan icon pada perangkat lunak pengolah angka
Alokasi Waktu : 3 JP (3x Pertemuan)

Materi Pokok : Program Aplikasi Pengolah Angka (Microsoft Excel 2007)

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa dapat mengidentifikasi fungsi menu bar pada perangkat lunak pengolah angka
2. Siswa dapat mengidentifikasi fungsi icon pada perangkat lunak pengolah angka
3. Siswa dapat mengetahui fungsi menu dan icon pada perangkat lunak pengolah angka

Bismillahirrrahmanirrohiim,

Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

Sholeh dan Sholeha nya Bunda Bagaimana kabarnya hari ini...? semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.

Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

- MATERI PEMBELAJARAN TIK KELAS VIII (DELAPAN)

Materi Pembelajaran TIK pada hari ini adalah Mengidentifikasi menu dan icon pada perangkat lunak pengolah angka (Microsoft Excel 2007). Materi yang akan kita pelajari adalah KD 3.3 dan materi pokok nya adalah Menu dan Icon pada Microsoft Excel 2007, dll. . .

- PETUNJUK PEMBELAJARAN & EVALUASI

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,
Pada hari Kamis, 04 Maret 2021 berjumpa bersama Bunda pada mapel TIK, Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini adalah pengambilan Nilai Post Test TIK untuk KD 3.3. Silahkan materi dipelajari terutama materi pada Buku Modul TIK Kelas 8 pada halaman 42 dan 43. Materi dapat kalian baca juga melalui link berikut ini :

http://bit.ly/MATERI_KD33

EVALUASI SOAL

Setelah kalian membaca dan mempelajari Materi tersebut, kerjakan Tugas dibawah ini :

1. Bagaimana cara membuka program aplikasi Microsoft Excel ?

2. Bagaimana cara menyimpan file dokumen Microsoft Excel di komputer kalian ?

3. Sebutkan cara untuk membuat dokumen baru di Microsoft Excel ?

4. Sebutkan cara membuka file dokumen Microsoft Excel yang sudah pernah disimpan ?


Silahkan ketik jawaban langsung melalui Email boleh/ditulis lalu difoto lalu kirim ke Email Bunda jg boleh, dan jgn lupa beri Nama dan Kelas kalian, inbox/kirim ke Email Bunda:

pipitsafittri@gmail.com

Jangan lupa komentar di Blog Bunda, kirim foto kegiatan belajar TIK juga ya...
Kesimpulan Kegiatan Pembelajaran pada hari ini adalah kalian bisa membuka program aplikasi Microsoft Excel, mampu untuk menyimpan file/dokumen, membuat dokumen yang baru dan mampu untuk membuka file/dokumen secara mandiri.
Demikianlah Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, kita jumpa lagi minggu depan, semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas 7A dan 7B (04 Maret 2021)

Hari, Tanggal : Kamis, 04 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VII A dan B, Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.3 Mengidentifikasi Algoritma dan Flowchart
Alokasi Waktu : 3 JP (3x Pertemuan)

Materi Pokok : Algoritma

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa dapat mengidentifikasi algoritma
2. Siswa dapat mengidentifikasi karakteristik dan ciri algoritma
3. Siswa dapat mengetahui contoh algoritma

Bismillahirrrahmanirrohiim,

Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

Sholeh dan Sholeha nya Bunda Kelas 7A dan 7B, Bagaimana kabarnya hari ini...? alhamdulillah, luar biasa, Allahu akbar...semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.

Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

- MATERI PEMBELAJARAN TIK KELAS VII (TUJUH)

Materi Pembelajaran TIK pada hari ini adalah Mengidentifikasi Algoritma.

- PETUNJUK PEMBELAJARAN & EVALUASI

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,
Pada hari Kamis, 04 Maret 2021 berjumpa bersama Bunda pada mapel TIK, Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini adalah mengidentifikasi tentang "ALGORITMA" dan setelah mempelajari dan memahami tentang Algoritma diharapkan kalian dapat membuat contoh Algoritma.

EVALUASI (TUGAS TIK)

Pelajari dan pahami kembali materi tentang Algoritma dan kerjakan Tugas TIK, silahkan disimak Video Slide tentang Algoritma berikut ini dan Tugas ada pada Video, silahkan klik berikut ini :

https://www.youtube.com/watch?v=f4JgcbKsfss

Jangan lupa like dan subscribe ya nak Channel Youtube Bunda, terimakasih.
Kirim Tugas Email Bunda:

pipitsafittri@gmail.com

Jangan lupa komentar di Blog Bunda, kirim foto kegiatan belajar TIK juga ya...
Kesimpulan Kegiatan Pembelajaran pada hari ini adalah kalian bisa membuat contoh algoritma an menyebutkan langkah-langkah penyelesaian suatu masalah menggunakan ALgoritma.
Demikianlah Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, kita jumpa lagi minggu depan dengan materi selanjutnya yaitu kita akan mengidentifikasi tentang "FLOWCHART".
Semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Rabu, 03 Maret 2021

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas 7E dan 7F

Hari, Tanggal : Rabu, 03 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VII E dan F, Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.3 Mengidentifikasi Algoritma dan Flowchart
Alokasi Waktu : 3 JP (3x Pertemuan)

Materi Pokok : Algoritma

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa dapat mengidentifikasi algoritma
2. Siswa dapat mengidentifikasi karakteristik dan ciri algoritma
3. Siswa dapat mengetahui contoh algoritma

Bismillahirrrahmanirrohiim,

Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

Sholeh dan Sholeha nya Bunda Kelas 7E dan 7F, Bagaimana kabarnya hari ini...? alhamdulillah, luar biasa, Allahu akbar...semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.

Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

- MATERI PEMBELAJARAN TIK KELAS VII (TUJUH)

Materi Pembelajaran TIK pada hari ini adalah Mengidentifikasi Algoritma.

- PETUNJUK PEMBELAJARAN & EVALUASI

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,
Pada hari Rabu, 03 Maret 2021 berjumpa bersama Bunda pada mapel TIK, Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini adalah mengidentifikasi tentang "ALGORITMA" dan setelah mempelajari dan memahami tentang Algoritma diharapkan kalian dapat membuat contoh Algoritma.

EVALUASI (TUGAS TIK)

Pelajari dan pahami kembali materi tentang Algoritma dan kerjakan Tugas TIK, silahkan disimak Video Slide tentang Algoritma berikut ini dan Tugas ada pada Video, silahkan klik berikut ini :

https://www.youtube.com/watch?v=f4JgcbKsfss

Jangan lupa like dan subscribe ya nak Channel Youtube Bunda, terimakasih.
Kirim Tugas Email Bunda:

pipitsafittri@gmail.com

Jangan lupa komentar di Blog Bunda, kirim foto kegiatan belajar TIK juga ya...
Kesimpulan Kegiatan Pembelajaran pada hari ini adalah kalian bisa membuat contoh algoritma an menyebutkan langkah-langkah penyelesaian suatu masalah menggunakan ALgoritma.
Demikianlah Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, kita jumpa lagi minggu depan dengan materi selanjutnya yaitu kita akan mengidentifikasi tentang "FLOWCHART".
Semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Senin, 01 Maret 2021

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas 8A, 8B, 8C, 8F dan 8G

Hari, Tanggal : Senin, 1 Maret 2021

Nama Guru : Pipit S, S. Kom
Satuan Pendidikan : SMP AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Kelas, Semester : VIII (Delapan) A, B, C, F dan G / Genap
Kompetensi Dasar (KD) : 3.3 Mengidentifikasi fungsi menu dan icon pada perangkat lunak pengolah angka
Alokasi Waktu : 3 JP (3x Pertemuan)

Materi Pokok : Program Aplikasi Pengolah Angka (Microsoft Excel 2007)

Tujuan Pembelajaran :

1. Siswa dapat mengidentifikasi fungsi menu bar pada perangkat lunak pengolah angka
2. Siswa dapat mengidentifikasi fungsi icon pada perangkat lunak pengolah angka
3. Siswa dapat mengetahui fungsi menu dan icon pada perangkat lunak pengolah angka

Bismillahirrrahmanirrohiim,

Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh,

Sholeh dan Sholeha. . .sebelum memulai kegiatan pada hari ini mari kita sama-sama berdo'a, semoga kegiatan pembelajaran kita pada hari ini berjalan dengan baik dan lancar, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

Sholeh dan Sholeha nya Bunda Bagaimana kabarnya hari ini...? semoga kalian semua sehat2 ya Nak, jgn lupa menunaikan ibadah Sholat dhuha dan jgn lupa hafalan murojaah nya, Sholat wajib nya tepat waktu ya Nak.

Dimasa pandemi ini jangan lupa selalu menggunakan protokol kesehatan yaitu rajin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak serta hindari kerumunan/keramaian ya Nak, mudhn pandemi ini cepat berakhir supaya kita bisa berjumpa dan belajar secara langsung, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

- MATERI PEMBELAJARAN TIK KELAS VIII (DELAPAN)

Materi Pembelajaran TIK pada hari ini adalah Mengidentifikasi menu dan icon pada perangkat lunak pengolah angka (Microsoft Excel 2007). Materi yang akan kita pelajari adalah KD 3.3 dan materi pokok nya adalah Menu dan Icon pada Microsoft Excel 2007, dll. . .

- PETUNJUK PEMBELAJARAN & EVALUASI

Alhamdulillahirabbil'alamiin Sholeh dan Sholeha nya Bunda,
Pada hari Senin, tanggal 1 Maret 2021 berjumpa bersama Bunda pada mapel TIK, Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini adalah pengambilan Nilai Post Test TIK untuk KD 3.3. Silahkan materi dipelajari terutama materi pada Buku Modul TIK Kelas 8 pada halaman 42 dan 43. Materi dapat kalian baca juga melalui link berikut ini :

http://bit.ly/MATERI_KD33

EVALUASI SOAL

Setelah kalian membaca dan mempelajari Materi tersebut, kerjakan Tugas dibawah ini :

1. Bagaimana cara membuka program aplikasi Microsoft Excel ?

2. Bagaimana cara menyimpan file dokumen Microsoft Excel di komputer kalian ?

3. Sebutkan cara untuk membuat dokumen baru di Microsoft Excel ?

4. Sebutkan cara membuka file dokumen Microsoft Excel yang sudah pernah disimpan ?


Silahkan ketik jawaban langsung melalui Email boleh/ditulis lalu difoto lalu kirim ke Email Bunda jg boleh, dan jgn lupa beri Nama dan Kelas kalian, inbox/kirim ke Email Bunda:

pipitsafittri@gmail.com

Jangan lupa komentar di Blog Bunda, kirim foto kegiatan belajar TIK juga ya...
Kesimpulan Kegiatan Pembelajaran pada hari ini adalah kalian bisa membuka program aplikasi Microsoft Excel, mampu untuk menyimpan file/dokumen, membuat dokumen yang baru dan mampu untuk membuka file/dokumen secara mandiri.
Demikianlah Kegiatan Pembelajaran kita pada hari ini, Bunda mohon maaf apabila ada salah-salah kata, kita jumpa lagi minggu depan, semoga kita semua selalu sehat dan dalam lindungan Allah Subhanahu Wata'ala, aamiin yaa rabbal'alamiin. Bunda akhiri Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.